Arti lanang dalam bahasa Jawa dan penggunaanya yang benar

- Author

Jumat, 14 Juni 2024 - 11:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lanang adalah sebuah kata bahasa Jawa ngoko yang artinya pria atau laki-laki. Kata ini biasa digunakan masyarakat Jawa dalam pergaulan sehari-hari antar warga dengan bahasa ngoko untuk orang yang seumuran, orang tua kepada anak muda, dan atasan kepada bawahan.

Dalam penggunaannya kata ini digunakan untuk menyebut jenis kelamin. Sebagai contoh penggunaan dalam kalimat berita bahasa Jawa di bawah ini:

  • Pak Bagiyo duwe anak lanang jenenge Raharjo.

Artinya: Pak Bagiyo memiliki putra namanya Raharjo.

Sedangkan jika menggunakan bahasa krama menjadi seperti di bawah ini:

  • Pak Bagiyo gadha putra jaler asmane Raharjo.

Jadi, lanang jika di ubah menjadi bahasa krama menjadi jaler.

Kata lanag juga biasa untuk menyebut jenis kelamin hewan, misalnya wedhus lanang, sapi lanang, kidang lanang dan sebagainya.

Berita Terkait

Jika kamu arti bawok dalam bahasa Jawa pasti kamu tertawa
Arti sampun dalam bahasa Jawa lengkap contohnya
101 Nama Buah dalam Bahasa
Bahasa Jawa bawah dan atas
Apa bahasa kramanya hari ini?
Bahasa Jawanya kemarin
Bahasa Jawanya bagaimana
Bahasa Jawanya besok

Berita Terkait

Jumat, 14 Juni 2024 - 11:45 WIB

Jika kamu arti bawok dalam bahasa Jawa pasti kamu tertawa

Jumat, 14 Juni 2024 - 11:23 WIB

Arti lanang dalam bahasa Jawa dan penggunaanya yang benar

Jumat, 14 Juni 2024 - 11:09 WIB

Arti sampun dalam bahasa Jawa lengkap contohnya

Senin, 27 Mei 2024 - 16:18 WIB

101 Nama Buah dalam Bahasa

Selasa, 19 September 2023 - 23:40 WIB

Bahasa Jawa bawah dan atas

Berita Terbaru

Not Gamelan

7 Suara Nada Slenthem Slendro

Rabu, 26 Jun 2024 - 11:44 WIB

Not Gamelan

7 Suara Nada Slenthem Pelog

Rabu, 26 Jun 2024 - 11:44 WIB

Urutan nada saron slendro

Not Gamelan

7 Suara Nada Saron Slendro

Rabu, 26 Jun 2024 - 01:16 WIB

Urutan nada saron pelog

Not Gamelan

7 Suara Nada Saron Pelog

Rabu, 26 Jun 2024 - 01:15 WIB